Garut selatan merupakan salah satu tujuan wisata yang berada di garut, pada umumnya orang yang berasal dari daerah garut dan sekitarnya garut selatan merupakan tujuan wisata meraka, selain itu juga orang-orang yang berada di dular daerah juga suka berkunjung kesana karena kemudahan akses jalan yang menghubungkan cisewu dan kebupaten Bandung Jawa Barat,
Keindahan alam dan pegunungan serta pantainya yang mempesona, garut selatan juga masih dikatakan alami dengan pegunungan dan sawah-sawah yang begiu luas jauh dari polusi.
Selain keindahan alam, pegunungan, dan pantai garut selatan juga mempunya ciri khas dengan kuliner atau makanannya, salah satunya adalah Opak.Opak merupakan salah satu ciri khas yang berasal dari Garut selatan yang rasanya gurih dan enak, dalam pebuatnny juga Opak masih alami dan tradisional yaitu di bakan dengan arang, yang tentunya jauh dari bahan kimia dan baik untuk kesehatan.
Orang-orang kalau datang ke Garut sealatan khususnya Bungbulang pasti tidak lupa membeli oleh-oleh yang satu ini, yang namanya Opak
Tidak ada komentar:
Posting Komentar